Senin, 02 Oktober 2017

Cara Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word

Daftar isi merupakan salah satu bagian dari karya tulis ilmiah yang berfungsi untuk memudahkan pembaca untuk mendapatkan informasi dengan tepat dan akurat tentang isi karya ilmiah baik itu buku, makalah, proposal, laporan dan jenis karya ilmiah lainnya.

Membuat Daftar Isi Otomatis di Microsoft Word
  1. Jalankan aplikasi Microsoft Office Word
  2. Tulis " Daftar Isi " menggunakan margin center (rata tengah)
  3. Home >> Paragraph >> Tabs
Cara Membuat Daftar Isi

Disqus Comments